Cepetan Ada Pemutihan Pajak Bea Balik Nama Kendaraan di Jawa Barat, Syarat dan Ketentuan Gampang Sekali

- 3 November 2022, 07:34 WIB
Ada banyak resiko jika pemilik kendaraan tidak melakukan balik nama. Yuk manfaatkan program pemutihan pajak bea balik nama kendaraan di Jawa Barat
Ada banyak resiko jika pemilik kendaraan tidak melakukan balik nama. Yuk manfaatkan program pemutihan pajak bea balik nama kendaraan di Jawa Barat /pxhere.com/

Baca Juga: Car Free Day (CFD) Bandung akan dibuka 6 November 2022, Yana Mulyana: Kalau bisa jangan terlalu banyak

Jadi, yuk segera manfaatkan program pemutihan pajak bea balik nama kendaraan di Jawa Barat karena syarat dan mekanismenya sangat mudah.

Syarat

  • E-KTP pemilik baru
  • STNK
  • SKKP (tahun terakhir)
  • BPKB
  • Bukti alih kepemilikan (contohnya kwitansi jual beli bermaterai)
  • Kendaraan dihadirkan untuk cek fisik di samsat asal dan tujuan

Mekanisme

Adapun mekanisme pembayarannya adalah

1.Wajib pajak :

-Mengambil dokumen arsip di Depo Arsip Samsat

-Melakukan pengecekan fisik kendaraan

-Mendaftar dan menyerahkan persyaratan ke loket pendaftaran

-Membayar PNBP BPKB di loket pembayaran

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Instagram @bappenda.jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah