Resep dan Cara Membuat Kentang Mustofa Pedas Manis dan Renyah, Rasanya Mantap

- 24 November 2022, 16:22 WIB
 Kentang mustofa yang bertekstur renyah dan gurih bisa dilahap sebagai teman nasi, dan sangat mantap jika dimakan sebagai camilan sambil nonton Piala Dunia 2022 Qatar.
Kentang mustofa yang bertekstur renyah dan gurih bisa dilahap sebagai teman nasi, dan sangat mantap jika dimakan sebagai camilan sambil nonton Piala Dunia 2022 Qatar. /DeskJabar/Istimewa/

Haluskan cabe rawit, cabe merah dan bawang, tambahkan sedikit air

Siapkan wajan dengan sedikit minyak lalu tumis bumbu halus tadi, masukan daun salam, gula merah, air asam dan penyedap (cicipi sampai rasanya terasa pas)

Masak dengan api sedang, tumis sampai bumbu harum matang dan airnya surut

Lalu masukan kentang ke dalam wajan aduk sampai rata kecilkan api

Setelah bumbu rata matikan api sambil tetap aduk kentang supaya tidak lengket sampai wajan dingin

Setelah kentang dingin masukan ke toples dan tutup rapat, hanya dibuka setiap kali akan disantap.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Resep Ibu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x