Ikuti 7 Tips Ini Agar Tubuh Tetap Prima Jalani Puasa Ramadhan, Kata dr. Saddam Ismail

- 4 April 2022, 12:48 WIB
Agar tubuh tetap prima saat puasa, menurut dr. Saddam Ismail perlu memperhatikan asupan gizi dan cairan
Agar tubuh tetap prima saat puasa, menurut dr. Saddam Ismail perlu memperhatikan asupan gizi dan cairan /angkapan layar Youtube Saddam Ismail/

7. Istirahat yang cukup

6 tips yang sudah dijelaskan di atas akan sia-sia jika tidak dibarengi dengan istirahat yang cukup.

Tanpa istirahat yang cukup, tubuh akan mengalami kinerja yang tidak optimal.

Selama menjalani ibadah puasa Ramadhan, ini hal yang sangat penting dan harus diperhatikan.

“Kalau bisa tetap istirahat 7 sampai 9 jam perhari minimal 6 jam. Setelah shalat tarawih, disarankan untuk istirahat langsung tidur apalagi begadang", pungkas dr. Saddam Ismail.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah