BOGOR BERDUKA,  Dikepung Bencana Longsor di Sejumlah Titik, Wakil Walikota Ingatkan Waspada Cuaca Ekstrim

- 16 Maret 2023, 18:02 WIB
Tim SAR gabungan sedang melakukan pencarian 4 korban yang masih dinyatakan hilang warga Kampung Sirnasari, Kelurahan Empang, Kecamatan Bogor Selatan, Kamis, 16 Maret 2023/Instagram@bpbd.kotabogor/
Tim SAR gabungan sedang melakukan pencarian 4 korban yang masih dinyatakan hilang warga Kampung Sirnasari, Kelurahan Empang, Kecamatan Bogor Selatan, Kamis, 16 Maret 2023/[email protected]/ /

Dampak dari peristiwa tersebut, mengancam rumah milik warga yang bernama Muhammad Manshur (dihuni 1 KK dan 3 jiwa).

19. Tebing setinggi 10 meter dan lebar 25 meter, mengalami longsor di Kampung Anyar RT 04 RW 02, Kelurahan Muarasari, Kecamatan Bogor Selatan, kota Bogor.

Dampak dari peristiwa tersebut, menyebabkan ambruknya satu buah rumah yang tidak berpenghuni, rumah tersebut tidak diketahui siapa pemiliknya.

Baca Juga: Resep Kwetiau Goreng Ala Rumahan, Cocok Jadi Menu Munggahan Sambut Bulan Ramadhan 2023, Ini Cara Membuat nya

20. Tebing setinggi 3 meter lebar 1 meter, panjang 9 meter, mengalami longsor di Kampung Balantuk RT 001 RW 001, Kelurahan Cimahpar, Kecamatan Bogor Utara, kota Bogor.

Dampak dari peristiwa tersebut, mengancam rumah milik warga yang bernama Ibu Mamah, selain itu material longsoran juga menutupi sebagian sungai Ciluar.

21. Tebing setinggi 7 meter, lebar 4 meter, panjang 25 meter, mengalami longsor di Komplek Taman Makam Rimbawan RT 005 RW 003, Kelurahan Loji, Kecamatan Bogor Barat, kota Bogor.

Akibat dari peristiwa tersebut, material tanah longsor beserta beberapa pohon yang tumbang menutupi aliran sungai Cisadane.

Baca Juga: Mau Periksakan Hewan Peliharaan ke Klinik Hewan Kota Bandung? Begini Cara Daftar Online Agar tak Ribet

22. Tebing setinggi 4 meter, lebar 1 meter, panjang 9 meter, mengancam rumah milik warga yang bernama Harrya dan tebing setinggi 4 meter, lebar, 1 meter dan panjang 6 meter mengancam rumah milik warga yang bernama Mamat Rahmat.

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: [email protected]


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x