Misteri Candi Cangkuang dan Kampung Pulo Garut: Tidak Boleh Bangun Rumah, Tabuh Gong dan Pelihara Hewan Besar

- 22 Juli 2021, 14:31 WIB
Candi Cangkuang di Leles, Kabupaten Garut Jawa Barat.
Candi Cangkuang di Leles, Kabupaten Garut Jawa Barat. /Disparbud Jabar/

Kendaraan Pribadi: Dari arah Jakarta atau Bandung langsung menuju arah Garut atau Tasikmalaya. Sampai di jalan cagak Nagrek, pilih jalur belok kanan menuju Garut, ikuti jalan hingga menemukan alun-alun Kecamatan Leles lalu belok kiri dan ikuti jalan desa. Hanya beberapa menit, tak lama akan sampai ke kawasan Candi Cangkuang.

Angkutan Umum: Jika menggunakan angkutan umum, bisa naik bus menuju Garut turun di alun-laun Leles. Dari sini anda bisa naik andong (delman) atau ojek menuju Candi Cangkuang.

Selain Candi, objek wista yang bisa dinikimati di Cangkuang ini yaitu, rumah adat, makam kuno, musium dan situ atau danau.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x