FAKTA FAKTA KASUS SUBANG, Kenapa Penyidik Lambat Ungkap Kasus Pembunuh Ibu dan Anak

- 13 Mei 2022, 21:56 WIB
Lokasi TKP pembunuh ibu dan anak anak di Subang Jawa Barat, inilah fakta fakta kenapa penyidik lambat mengungkap kasus pembunuh ibu dan anak di Subang Jawa Barat.
Lokasi TKP pembunuh ibu dan anak anak di Subang Jawa Barat, inilah fakta fakta kenapa penyidik lambat mengungkap kasus pembunuh ibu dan anak di Subang Jawa Barat. /DeskJabar/ Yedi Supriyadi/

Inilah fakta fakta yang menjadi kendal tim penyidik sehingga lambat mengungkap kasus pembunuh ibu dan anak di Subang yang berhasil DeskJabar himpunan.

1- DNA

Tim penyidik berhasil menemukan banyak DNA di lokasi kejadian atau TKP pembunuh ibu dan anak di Subang Jawa Barat.

Termasuk DNA yang diduga milik pelaku pembunuh ibu dan anak di Subang yang juga ada di TKP meskipun di hari yang berada.

Baca Juga: KASUS SUBANG 100 Persen Bakal Terungkap, Ahli Forensik Tanggapi Isu Banpol Hingga Pembunuh Psikopat

Hanya saja tidak ada pembanding data base DNA karena tidak ada bank DNA. Sehingga DNA yang ada tidak bisa diidentifikasi secara mudah.

"Jadi ketika punya data pembanding, data base DNA, maka dengan mudah kita mengidentifikasi siapa saja yang ada di situ," kata Benny Mamoto.

"Kita kaitkan dengan alibi, kita kaitkan hubungannya dengan korban, sehingga nanti bisa mengerucut kepada orang yang diduga sebagai pelaku. Ini pendekatan secara saintifik," kata Benny Mamoto lagi.

2- CCTV

CCTV yang ada di dekat lokasi TKP pembunuh ibu dan anak di Subang ternyata ada keterbatasan.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah