Diet Intermittent Fasting vs Puasa Sunnah, Ini Penjelasan dan Pendapat Dr. Zaidul Akbar

- 14 Desember 2021, 07:11 WIB
/YouTube/dr. Zaidul Akbar Official/

Zaidul Akbar mengambil sebuah contoh intermittent fasting atau puasa intermiten dengan porsi 16 jam puasa dan 8 jam makan. 

Misalnya sahur 4 shubuh dan berbuka 6 sore, 14 jam puasa, makan malam 1 jam, sehingga lebih banyak berpuasanya, apalagi tidur juga termasuk puasa.

Meski demikian, Zaidul Akbar juga mengapresiasi sekaligus menekankan pentingnya kontribusi buku Dr. Fung dalam penyebaran baiknya melakukan puasa.

Baca Juga: Zaidul Akbar Bagikan Resep Mengolah Nasi Putih Jadi Lebih Sehat, Ternyata Ini Bahan Rahasianya

Baca Juga: Minuman Probiotik Sehat di Masa Pandemi Covid-19 ala dr Zaidul Akbar: Tape Campur Jahe dan Kurma

Baca Juga: Air Kelapa Segar vs Air Kelapa Bakar? Ini Rekomendasi dr Zaidul Akbar untuk Penderita Hipertensi

Dr. Fung termasuk salah satu dokter yang menyarankan orang untuk memperbaiki metabolisme tubuhnya dengan puasa, dia bahkan memiliki Fasting Clinic, sebuah klinik khusus untuk puasa. 

Zaidul Akbar juga menyebutkan tentang pernyataan dari dokter jantung di Amerika yang juga menyarankan puasa sebagai metode detoksifikasi yang paling baik.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: YouTube Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah