Menuju Swasembada Daging , Pemerintah Dorong Peternakan Sapi Pasundan, Inilah Karakteristiknya

- 28 Januari 2021, 11:59 WIB
Kementerian Pertanian dorong peternakan Sapi Pasundan untuk menuju swasembada pangan daging sapi
Kementerian Pertanian dorong peternakan Sapi Pasundan untuk menuju swasembada pangan daging sapi /Kementerian Pertanian/

Karakteristik Sapi Pasundan

Lalu, apa itu Sapi Pasundan dan bagaimana karakteristik atau ciri-cirinya sapi khas ini?

Adapun berdasarkan Keputusan Menteri Pertanian Nomor 1051/Kpts/SR.120/10/2014 tentang Penetapan Rumpun Sapi Pasundan, inilah deskripsi rumpun Sapi Pasundan:

Baca Juga: Wakaf Uang Hanya Diinvestasikan untuk Produk Keuangan Syariah, Dirjen Bimas Islam Sebut Beberapa Di Antaranya 

  1. Nilai Strategis : Sapi Pasundan dipelihara secara turuntemurun dan telah menyatu dengan kehidupan masyarakat peternak selama ratusan tahun serta dijadikan sumber modal.
  2. Asal-usul : Hasil adaptasi lebih dari 10 (sepuluh) generasi antara Bos sundaicus/banteng/sapi bali, dengan sapi jawa, sapi madura dan sapi sumba ongole membentuk Sapi Pasundan.
  3. Sebaran asli geografis : Provinsi Jawa Barat meliputi Kabupaten Pangandaran, Tasikmalaya, Garut, Cianjur, Sukabumi, Ciamis, Kuningan, Majalengka, Sumedang, Indramayu, dan Purwakarta.

Baca Juga: Hati-hati! Abai Pakai Masker, Karyawan Bisa Kena Denda Rp250 Ribu

Karakteristik

  1. Sifat kualitatif
  2. Warna

1) Tubuh : Dominan merah bata, terdapat warna putih pada bagian pelvis dan keempat kaki bagian bawah (tarsus dan carpus) dengan batasan yang tidak kontras.

Terdapat garis belut atau garis punggung sepanjang punggung dengan warna lebih tua dari warna dominan.

Beberapa Sapi Pasundan jantan dapat mengalami perubahan warna dari merah bata menjadi hitam sesuai dengan dewasa kelamin (perubahan hormon androgen).

Baca Juga: Genjot Ekspor Kopi ke Jerman, Caranya Indonesia Harus Sesuaikan Selera Masyarakat Tujuan

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah