Info Mudik, 5 Tips Tanaman Tetap Segar Selama Ditinggal Libur Lebaran

- 15 April 2023, 17:52 WIB
Meninggalkan tanaman selama mudik Lebaran memerlukan penanganan tersendiri, berikut 5 tips.
Meninggalkan tanaman selama mudik Lebaran memerlukan penanganan tersendiri, berikut 5 tips. /Deskjabar/Dendi/

Baca Juga: Ayo! Mudik Gratis Naik Bus dan Kereta Api ke Jateng dan Jatim, Boleh Juga Pakai KA ke Purwakarta, Garut, Bogor

Tinggalkan catatan Post-It atau selembar kertas di sebelah kelompok tanaman dan catat kapan perlu disiram.

2. Jangan biarkan tanaman di bawah sinar matahari langsung

Memang ada tanaman yang memerlukan sinar matahari langsung, namun jika tak kena siram lama tentu dia akan mengering.

Untuk membatasi jumlah tanaman yang mengering, pindahkan mereka dekat jendela (bagian dalam rumah) yang terkena sinar matahari pagi. Memindahkan tanaman beberapa cm dari jendela, membuat mereka kena cahaya meskipun tidak terlalu banyak.

Tips: Saring cahaya dengan tirai putih tipis agar tanaman Anda tidak terekspos sepenuhnya.

3. Pasang bola air

Untuk membantu agar tanah lembab, pemasangan bola air (yang bentuknya macam-macam seperti burung dll) yang mampu melepaskan air secara bertahap akan membantu.

Baca Juga: 7 Tips Mudik Aman Mengemudi dalam Perjalanan Jarak Jauh, Jangan Lupakan Hal-hal Kecil

4. Jika tanaman dititipkan, buat catatan kecil

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: The Spruce


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah