Resep cilor atau Cilok Telor anti gagal, bahan sederhana, rasanya nikmat dan gurih dijamin bikin ketagihan

- 9 November 2022, 10:30 WIB
Resep masakan, resep cilor anti gagal
Resep masakan, resep cilor anti gagal /instagram @vilsafa_nissa

Bahan tambahan:
- Saus sambal ekstra pedas

Baca Juga: Bosan Makan Berkuah, Hayo Coba Resep Chicken Pop Cabe Garam, Membuatnya Gak Akan Berhenti Mengunyah

Cara membuat:
1. Campurkan tepung tapioka, terigu, beserta semua bumbu dan juga seledri, kemudian tuangkan air panas sedikit demi sedikit sambil diaduk.
2. Buat adonan dan uleni hingga kalis, kemudian bentuk bulat-bulat kecil.
3. Rebus cilok hingga matang, kemudian diamkan hingga dingin dan tusuk menggunakan tusukan sate.
4. Goreng cilok setengah matang, kemudian celupkan pada kocokan telur dan goreng kembali hingga matang.
5. Setelah matang, tiriskan kemudian sajikan dengan saus pedas.
Itulah resep cilor atau aci telor anti gagal yang bisa dibuat di rumah.***

Halaman:

Editor: Ririn Fitri Astuti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah