Resep Chili Oil, Sambal Homemade Nikmat Ala Restoran Cina yang Ekonomis, Higienis dan Tahan Lama

- 1 November 2022, 09:37 WIB
Chili oil homemade ala restoran
Chili oil homemade ala restoran /Tangkapan layar YouTube.com / Devina Hermawan/

- Bawang putih 25 gr

- Minyak goreng 250 gr

- Garam 1 sdt

- Gula ½ sdt

- Penyedap rasa ½ sdt

- Kecap asin 2 sdm

Baca Juga: Makan Lalaban dan Ikan tak Lengkap Tanpa Sambal, Ini Resep Sambal Terasi Dadak sendiri

Cara membuatnya:

Langkah pertama adalah hancurkan cabai kering atau dihaluskan sesuai dengan selera lalu sisihkan.

Kemudian haluskan bawang merah dan juga bawang putih yang diberi minyak goreng dan setelah halus, masukan ebi kering yang sudah direndam tadi dan haluskan kembali.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah