Gara-Gara Bencana Ini, Kementerian ESDM Jamin tak Ada Pemadaman Listrik Hingga Maret

- 27 Januari 2021, 19:07 WIB
Kementerian ESDM Jamin tak ada pemadaman listrik hingga Maret 2021
Kementerian ESDM Jamin tak ada pemadaman listrik hingga Maret 2021 /Instagram/@pln_id/

Tidak hanya selama Januari ini, Rida menjamin tidak akan ada pemadaman listrik juga pada Februari dan Maret mendatang.

"Begitu pun di Maret. Kita berharap dan berusaha sekuat mungkin apa yang ditakutkan kita semua, apalagi di tengah pandemi ini, apalagi lagi (musim) hujan, listrik harus menyala terus," katanya.

Ia yakin dengan komitmen tinggi para produsen batubara untuk memasok kebutuhan pembangkit, sehingga listrik akan menyala terus.

Baca Juga: BWF World Tour Finals 2020, Pasangan Taiwan Ingin Melawan Pemain Idolanya di Final

Dalam kesempatan yang sama, Direktur Jenderal Mineral dan Batubara (Minerba) Kementerian ESDM Ridwan Djamaluddin mengatakan, pihaknya telah mengidentifikasi 4 perusahaan tambang yang terdampak banjir.

"Soal pengalihan sumber pasokan, tadi sudah kita identifikasi, ketika Kalimantan Selatan terkendala banjir, kita cari ke Kalimantan Timur dan Sumatera Selatan. Sudah kita identifikasi juga," paparRidwan.***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x