Bupati Cianjur Takziah ke Keluarga Korban Kebakaran TB Aries, Herman Suherman : Umrahkan Ibunda Dwi Farhan

- 19 Januari 2024, 09:00 WIB
Bupati Cianjur, H Herman Suherman, Saat menyampaikan Satuan kematian (Bantuan Kemanusiaan)  dari Pemkab  Cianjur, kepada Keluarga  Dwi Farhan korban Kebakaran toko bangunan di Cianjur belum lama ini
Bupati Cianjur, H Herman Suherman, Saat menyampaikan Satuan kematian (Bantuan Kemanusiaan) dari Pemkab Cianjur, kepada Keluarga Dwi Farhan korban Kebakaran toko bangunan di Cianjur belum lama ini /Tangkapan layar [email protected]/

Dilokasi kejadin, tutur Herman Suherman bahwa jasad Dwi Farhan dan Shanti ditemukan petugas gabungan Pemadam kebakaran dari ruangan mushola, semnetara jasad Ayi Sahidin saat ditemukan beda di ruangan lain.

Baca Juga: PT Hung-A Indonesia di Bekasi Jawa Barat Gulung Tikar, 1500 Karyawan di PHK, Inilah Penyebabnya !

"Alm Dwi Farhan dan alm Shanti merupakan calon pasangan pengantin yang akan melangsungkan pernikahan tahun ini, namun Allah berkehendak lain,"ujar Herman.

Diketahui, alm Shanti saat kejadian nahas itu, sedang melaksanakan shalat ashar di mushola, kemudian alm Dwi Farhan datang untuk menjemput sang kekasih, namun keduanya terjebak di dalam tidak bisa keluar.

Bupati Cianjur Umrahkan Ibu Dwi Farhan

Almarhum Dwi Farhan kata Herman, merupakan tulang punggung keluarga, dan berjanji kepada ibunya untuk memberangkatkan Umrah orang tuanya.

Baca Juga: Update Harga Emas Antam dan UBS di Pegadaian Hari Ini Jumat 19 Januari 2024, Simak Rinciannya

"Atas izin Allah saya akan mengabulkan cita - cita dan keinginan (Alm) Dwi Farhan, memberangkatkan Umroh ibunya," tegas Herman.

Bupati Cianjur Serahkan Bantuan

Selain itu, Herman juga memberikan bantuan (santunan kematian) untuk ketiga keluarga korban kebakaran toko bahan bangunan tersebut.

Halaman:

Editor: Agus Sopyan

Sumber: Instagram @h.hermansuherman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah