Ranperda Pertanian Organik di Jawa Barat Diakomodasi oleh DPRD Tahun 2024

- 16 November 2023, 08:22 WIB
Launching Pengembangan Pertanian Organik melalui EkoJabar Provinsi Jawa Barat dengan penandatanganan Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Pertanian Organik di Provinsi Jawa Barat, di Hotel GH Universal Jalan Setiabudi Bandung, Rabu, 15 November 2023 sore.
Launching Pengembangan Pertanian Organik melalui EkoJabar Provinsi Jawa Barat dengan penandatanganan Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Pertanian Organik di Provinsi Jawa Barat, di Hotel GH Universal Jalan Setiabudi Bandung, Rabu, 15 November 2023 sore. /Kodar Solihat/DeskJabar

Kepala Bidang Tanaman Pangan DTPH Jawa Barat, Yanti Hidyatun Zakiah, mengatakan, bahwa pelaksanaan pertanian organik untuk tanaman padi mulai dilakukan pada tahun 2024. Usaha pertanian organik secara berkelanjutan di Jawa Barat, dirancang serba menguntungkan bagi seluruh pelaku. ***

 

 

 

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah