Ketika Sang Rachmat Yasin, Hadiri Sidang Kasus Dugaan Korupsi Bupati Bogor nonaktif Ade Yasin

- 8 Agustus 2022, 11:21 WIB
Rachmat Yasin (baju kemeja telor asin) tengah duduk di kursi pengunjung sidang terdakwa Ade Yasin yang merupakan adik kandungnya
Rachmat Yasin (baju kemeja telor asin) tengah duduk di kursi pengunjung sidang terdakwa Ade Yasin yang merupakan adik kandungnya /Yedi Supriadi/DeskJabar

Sejumlah saksi kasus Ade Yasin yang dihadirkan ke Pengadilan Tipikor Bandung
Sejumlah saksi kasus Ade Yasin yang dihadirkan ke Pengadilan Tipikor Bandung Yedi Supriadi/DeskJabar

Jaksa KPK, Budiman Abdul Karib menyebutkan uang suap itu diberikan kepada empat pegawai BPK yang juga telah menjadi tersangka pada perkara yang sama.

Sehingga dipandang sebagai perbuatan berlanjut memberi atau menjanjikan sesuatu.

Baca Juga: Guntur Soekarnoputra Jadi Salah Satu Korban Penculikan Rengasdengklok, Apa Saja Kegiatannya Sekarang?

Baca Juga: Perkebunan Jawa Barat Bangkitkan Usaha Teh Rakyat, Garut, Bandung, Purwakarta, Sumedang, Tasikmalaya, dll

"Yaitu memberikan uang yang keseluruhannya berjumlah Rp1.935.000.000 kepada pegawai negeri atau penyelenggara negara," kata Budiman.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x