UPDATE Kasus Pembunuh Ibu dan Anak di Subang Menjadi Mirip Sinetron ?

- 15 November 2021, 09:55 WIB
Yosef Subang kepada pengacaranya mengatakan bahwa dia sangat berharap pengungkapan kasus pembunuh ibu dan anak di Subang segera berakhir.
Yosef Subang kepada pengacaranya mengatakan bahwa dia sangat berharap pengungkapan kasus pembunuh ibu dan anak di Subang segera berakhir. /Kolase foto Antaranews dan YouTube Indra Zainal Chanel/

Kelucuan yang dimaksud Rohman Hidayat adalah dalam pemeriksaan terakhir Yosep pada Selasa, 9 November 2021, dari lima pertanyaan yang diajukan tim penyidik kepada Yosep adalah kucing milik Amalia Mustika Ratu ada dimana?

“Salah satu pertanyaan yang lucu dari kasus pembunuhan ditanya kucing ada dimana,” tutur Rohman.

Baca Juga: Lanjutan Mencari Pembunuh Ibu dan Anak di Subang, Nasib Roh Orang Dibunuh, Buya Yahya Menjawab

“Ya sudahlah, itu kan bagian dari penyidikan. Selalu ada komedia dari setiap tragedi,” ujar Rohman melanjutkan.

Justru karena ada komedi-komedi seperti itu, menurut Rohman, yang membuat ada tawa meski dalam kondisi kesedihan dan kegeraman karena pelaku kasus pembunuh ibu dan anak di Subang belum juga terungkap.

Seperti diketahui, masalah kucing milik almarhum Amel yang berada di TKP kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang tersebut, sempat menjadi pembicaraan ramai skala nasional. ***

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube Jeng Nimas YouTube Indra Zainal Chanel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah