Waspadai Covid-19 Varian Omicron, Simak Rekomendasi WHO dan UNICEF untuk Minimalisasi Penularan

- 4 Desember 2021, 08:21 WIB
WHO dan UNICEF mengeluarkan rekomendasi untuk meminimalisasi penularan dan penyebaran Covid-19, termasuk varian Omicron.
WHO dan UNICEF mengeluarkan rekomendasi untuk meminimalisasi penularan dan penyebaran Covid-19, termasuk varian Omicron. /Pixabay/geralt/

- Pastikan tangan Anda bersih saat memakai dan melepas masker.

- Jaga jarak fisik minimal 1 meter dari orang lain.

- Hindari ruang yang berventilasi buruk atau ramai.

- Buka jendela untuk meningkatkan ventilasi di dalam ruangan.

- Cuci tangan Anda secara teratur.

- Saat tiba giliran Anda untuk vaksinasi, segera vaksinasi. Vaksin Covid-19 yang disetujui WHO aman dan efektif.

Baca Juga: Antisipasi Varian Omicron, WNI dari Luar Negeri Perpanjang Masa Karantina, WNA Dari 11 Negara Dilarang Masuk

WHO akan terus memberikan pembaruan saat lebih banyak informasi tentang Covid-19 varian Omicron tersedia. Selanjutnya, informasi akan tersedia di platform media digital dan sosial WHO.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: UNICEF WHO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah