Persiapkan Diri, Lowongan Kerja CPNS 2023 Segera Dibuka, Ini 4 Formasi Prioritas, Lulus Cumlaude

- 4 Desember 2022, 13:25 WIB
Segera persiapkan diri karena pendaftaran untuk lowongan kerja CPNS 2003 akan segera dibuka. / Instagram @casn.pns
Segera persiapkan diri karena pendaftaran untuk lowongan kerja CPNS 2003 akan segera dibuka. / Instagram @casn.pns /

DESKJABAR- Segera persiapkan diri karena pendaftaran untuk lowongan kerja CPNS 2003 akan segera dibuka.

Ada 4 formasi prioritas dalam seleksi CPNS 2023, salah satunya adalah memenuhi syarat secara akademis lulus cumlaude (lulusan terbaik).

Banyak persyaratan dan informasi yang harus diketahui oleh calon pelamar lowongan kerja CPNS 2023.

Pelamar CPNS 2023 dapat mencari formasi di bagian Simulasi Pemilihan Formasi (SPF) pada laman sscasn.bkn.go.id.

Baca Juga: 9 Manfaat Bawang Merah Untuk Kesehatan, Salah Satunya Baik Untuk Kesehatan Otak Kita

Berikut adalah penjelasan tentang 4 formasi prioritas dalam seleksi CPNS 2023:

1. Formasi CPNS Bagi Lulusan Terbaik (Cumlaude)
Formasi ini dibuka untuk seluruh lulusan S1 dengan predikat lulusan terbaik IPK lebih dari 3,5.

Pelamar harus berasal dari perguruan tinggi dan program studi akreditasi A saat jadwal kelulusan.

Hal itu harus dibuktikan dengan lampiran ijazah dan hasil BAN-PT universitas.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x