Dalam Waktu Sesingkat-singkatnya Tengok Jadwal, Ada Puasa Tasu'a dan Asyura yang akan Segera Tiba

- 27 Juli 2022, 18:18 WIB
Tengok jadwal, ternyata puasa  Tasu'a dan Asyura  bulan Muharram ada keutamaan, yaitu dihapusnya dosa
Tengok jadwal, ternyata puasa Tasu'a dan Asyura bulan Muharram ada keutamaan, yaitu dihapusnya dosa /PEXELS/ JESHOOTS.com/

DESKJABAR - Puasa Tasu'a dan Asyura 2022 dalam waktu sesingkat-singkatnya akan segera tiba.

Karena sesuai jadwal yang ditetapkan kalender Hijriyah bahwa puasa Tasu'a dan Asyura 1444 jatuh pada 7 dan 8 Agustus 2022.

Penetapan jadwal tersebut mengacu pada Almanak Persatuan Islam 1444 Hijriyah.

Baca Juga: Jika Tahun Baru Islam 1 Muharam 1444 H Bukan Sabtu 30 Juli 2022, Maka 1443 Tahun ‘Mahiwal’

Tengok jadwal, pada Almanak Persatuan Islam  disebutkan bahwa di wilayah Indonesia hilal secara hisab sudah bisa dilihat, maka 1 Muharram 1444 H ditetapkan Sabtu 30 Juli 2022 M.

Dengan demikian, maka 9 dan 10 Muharram jatuh pada 7 dan 8 Agustus 2022.

Tengok jadwal, 9 dan 10 Muharram H yang  jatuh pada 7 dan 8 Agustus 2022 adalah hari dimana umat Islam  di dunia dianjurkan untuk shaum.

Shaum yang dilaksanakan pada 9 dan 10 Muharram adalah puasa Tasu'a dan Asyura atau shaum Muharram.

Baca Juga: BHARADA E Diperiksa di Waktu dan Ruang Berbeda, Komnas HAM Siap Periksa HP Brigadir J dan Ferdy Sambo

Umat Islam perlu mengetahui  tanggal tersebut, karena dalam shaum Tasu'a dan Asyura terdapat keutamaan.

Adapun keutamaan dalam puasa Tasu'a dan Asyura adalah diampuninya dosa setahun, tengok jadwal.

Terkait dengan diampuninya dosa setahun perhatikan hadits yang artinya,

"Rasulullah juga ditanya mengenai keutamaan puasa 'Asyura. Nabi  menjawab, puasa 'Asyura akan menghapus dosa setahun yang lalu,"hadits riwayat Imam Muslim dilansir DeskJabar.com dari software maktabah syamilah.

Karena itu, baginda Rasulullah SAW memerintahkan kepada umatnya agar melakukan shaum  Tasu'a dan Asyura.

Puasa Tasu'a dan Asyura  dilaksanakan   dalam waktu sesingkat-singkatnya yakni 9 dan 10 Muharram, tengok jadwal.

Baca Juga: Fantastis! 3 Tempat Wisata Jawa Tengah, dari Kebun Binatang, Keliling Dunia, Sampai Wahana Air Terbesar

Itulah jadwal puasa Tasu'a dan Asyura 2022 yang sudah ditentukan oleh Allah lewat RasulNya.

Dengan menengok jadwal puasa Tasu'a dan Asyura 2022 kita akan selalu diingatkan  pada perintah Nabi SAW.

Dengan menengok jadwal pula semoga kita diberi kemampuan untuk melaksanakan perintah Rasulullah SAW, yaitu shaum Tasu'a dan Asyura 2022 tepat pada waktunya.

Demikian keterangan terkait dengan jadwal  puasa  Tasu'a dan Asyura yang  akan  segera  dilakukan.***

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Software Maktabah Syamilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah