Jangan Melakukan Hal Ini Agar Hubungan Suami Istri Tidak Menjadi Zina, Kata Ustadz Abdul Somad

- 6 Juni 2022, 19:35 WIB
 Illustrasi pasangan suami istri
Illustrasi pasangan suami istri /Unsplash / Prischilla Du Preez/

Baca Juga: SUNNAH RASUL MALAM JUMAT, Inilah Waktu yang Diperbolehkan Hubungan Suami Istri, Kata Ustadz Adi Hidayat

Semua itu harus sesuai syariat, agar hal-hal yang dilakukan tersebut tidak mengakibatkan dosa. 

Seperti hubungan suami istri, bagi pasangan yang sudah menikah, merupakan sesuatu yang sah dalam syariat Islam. 

Akan tetapi, ada hal yang membuat hubungan suami istri menjadi zina. Ketika ada perselisihan atau masalah, terkadang membuat gairah suami isteri tidak ada. 

Faktor penampilan juga sangat berpengaruh, kata Ustadz Abdul Somad. 

Baca Juga: DOSA ZINA yang Seperti INI Tidak Diampuni Allah kata Syekh Ali Jaber Pezina Ini Tidak Diterima Taubatnya

Penampilan yang baik dari pasangan, bisa berpengaruh pada munculnya syahwat antara suami dan istri. 

Lalu, ada yang berhalusinasi dan berimajinasi membayangkan orang lain atau hal-hal lain, karena syahwat terhadap pasangan tidak muncul. 

Hal-hal seperti ini yang membuat hubungan suami isteri yang sah sekalipun, bisa menjadi zina. 

Tindakan ini sangat dilarang dalam Islam. 

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube Para Pejalan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah