Apa Arti Dari Doa dan Amalan, Bermimpi Diberi Amalan Oleh Waliyuallah - Buya Yahya Menjawab

- 4 Maret 2022, 06:44 WIB
Tangkapan layar Buya Yahya saat ceramah mengenai apa arti doa dan amalan dari sebuah mimpi.
Tangkapan layar Buya Yahya saat ceramah mengenai apa arti doa dan amalan dari sebuah mimpi. /Yudha Saputra/

 

DESKJABAR – Apa arti dari doa dan amalan, bermimpi diberi amalan oleh Waliyuallah, apakah kita perlu mendengarkannya dan mengamalkannya?

Apakah makna doa dan amalan, bermimpi tentang amalan Waliyuallah, kita perlu mendengarnya dan mengamalkannya?

Bermimpi diberi amalan oleh Waliyuallah, apakah arti nya dari doa dan amalan tersebut boleh dilaksanakan pula?

Amalan dari Waliyuallah yang diberikan dalam mimpi, serta apa arti dari doa dan amalan tersebut merupakan keharusan mengamalkannya.

Ketemu dengan Waliyuallah dalam mimpi dan memberikan amalan, serta doa, arti nya dari mimpi itu bisa diamalkan? Buya Yahya menjawab hal itu.

Baca Juga: Puasa Tapi Tidur Seharian, Hingga Terlewat Waktu Sholat, Bagaimana Hukumnya? Ini Penjelasan Buya Yahya

Seperti diungkapkan di kanal YouTube Al-Bahjah TV, yang tayang pada 31 Maret 2018, berjudul,"Bermimpi Diberi Amalan Oleh Waliyuallah - Buya Yahya Menjawab."

Jika kita bermimpi ketemu seseorang dan sekalipun di dalam mimpi tersebut tentang sebuah amalan yang diberikan, bolehkah mendengar pesan tersebut dan mengamalkannya?

"Jawabannya mimpi adalah tetap mimpi," kata Buya Yahya.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Youtube Al-Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah