HATI HATI! 9 UCAPAN DOSA Orang Tua Pada Anak Menyebabkan Anak Sakit Psikis, Kata Syekh Ali Jaber

- 25 Februari 2022, 18:56 WIB
Hati hati! 9 Ucapan dosa orang tua pada anak menyebabkan anak sakit psikis, kata Syekh Ali Jaber
Hati hati! 9 Ucapan dosa orang tua pada anak menyebabkan anak sakit psikis, kata Syekh Ali Jaber /YouTube Syekh Ali Jaber

Tidak boleh meminta anak melakukan sesuatu untuk dicintai oleh kedua orang tua nya.

Ucapan dosa orang tua pada anak ini, tentu membuat anak merasa orang tua nya tidak mencintai dirinya apabila sang anak tidak melakukan sesuatu yang menyenangkan orang tua nya.

Contoh ucapan: Nak, ibu akan mencintaimu jika kamu nurut.

Baca Juga: Begini Tips Minuman Sembuhkan Sakit Tenggorokan Omicron di Rumah, Ini yang Perlu Dihindari

  1. Memberikan informasi keliru; terutama anak laki-laki tertekan tidak boleh menangis

Sering kali didikan orang tua terhadap anak mengaitkan suatu kejadian dengan informasi keliru. Ucapan dosa orang tua terhadap anak ini, sangat berbahaya.

Contoh ucapan: Kamu kan laki-laki tidak boleh menangis, laki-laki itu harus kuat apapun yang terjadi.

  1. Mengancam dengan hal menyesatkan

Ucapan dosa orang tua pada anak ini kerap kali digunakan ketika anak susah dibilangin alias ngeyel.

Baca Juga: AMPUH! Baca 7 Surat Pendek ini, Jin dan Setan Tidak Berani Masuk Rumah, Begini Kata Ustadz Adi Hidayat

Ucapan tersebut tentu dikatakan dosa karena sama saja telah membohongi anak.

Contoh ucapan: Nak, ayo tidur nanti ada hantu culik kamu loh!

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Youtube Syekh Ali Jaber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah