HATI HATI! 9 UCAPAN DOSA Orang Tua Pada Anak Menyebabkan Anak Sakit Psikis, Kata Syekh Ali Jaber

- 25 Februari 2022, 18:56 WIB
Hati hati! 9 Ucapan dosa orang tua pada anak menyebabkan anak sakit psikis, kata Syekh Ali Jaber
Hati hati! 9 Ucapan dosa orang tua pada anak menyebabkan anak sakit psikis, kata Syekh Ali Jaber /YouTube Syekh Ali Jaber
  1. Melarang anak tanpa alasan jelas

Melihat anak nya menonton tv dan tertawa semberingah karena acara favoritnya tayang, orang tua dengan tiba-tiba menyuruh anak untuk tidur.

Baca Juga: DOSA ZINA Terampuni Cukup Ucapkan 1 Kalimat Ini Berulang Kali Setiap Saat, Kata Ustadz Abdul Somad

Anak merasa orang tua nya tidak mengerti kebutuhan dan kebahagiaan sang anak. Dampaknya, ucapan larang tersebut menjadi dosa orang tua pada anak.

Contoh ucapan: Jangan nonton TV terus, pergi tidur sana atau ngaji.

  1. Mendoakan hal buruk pada anak

Hati-hati! Orang tua yang sedang tersulut emosi sesaat dan mengamuk kepada anak hingga mendoakan hal buruk.

Baca Juga: Ini 10 Pertanda Kejatuhan Cicak Berdasarkan Primbon Jawa, Dari Nasib Baik hingga Buruk

Ucapan dosa orang tua ini berpengaruh buruk terhadap kesiapan mental anak. Maka dari itu, waspada!

Contoh ucapan: Jika kamu tidak nurut perkataan Ibu, Ibu doakan kamu kecelakaan.

  1. Mencaci maki anak

Jangan pernah orang tua mengatakan hal yang tidak terpuji ini kepada sang anak, karena ucapan tersebut dapat merusak mental anak dan membunuh karakter anak.

Contoh ucapan: Dasar kamu anak durhaka sama orang tua.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Youtube Syekh Ali Jaber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah