8 Doa Pendek Mudah Dihafalkan, Surga Mengharapkan Kehadirannya dan Dapat Menghapus Dosa Seluas Lautan

- 3 Februari 2022, 09:38 WIB
Ilustrasi berdoa, doa pendek bila dilakukan dapat menghapus dosa seluas lautan. /PIXABAY/atadyagumelar
Ilustrasi berdoa, doa pendek bila dilakukan dapat menghapus dosa seluas lautan. /PIXABAY/atadyagumelar /

Contohnya, berdoa saat akan berangkat kerja, berdoa saat makan, berdoa saat belajar dan lainnya.

Seperti dilansir dari Instagram @risyad_bay pada Senin, 3 Januari 2022.

Berikut 8 Doa pendek yang mudah dihafalkan tapi pahalanya bila diamalkan surga menanti dan dosa seluas lautan dihapuskan:

1.Allahumma inni as alukal Jannah

Doa ini dibacakan dimana kita seolah-olah surga berdoa dan berharap agar kita mampu masuk kedalamnya. Hadits Riwayat Tirmidzi 2.572.

Baca Juga: Ingin Pintu Rezeki Terbuka Lebar, Tunaikan Amalan Ini di Bulan Rajab, Kata Syekh Ali Jaber

2. Allahumma ajirna Minnari

Barangsiapa yang mengucapkan dan membacakan doa ini selepas subuh dan maghrib sebanyak 7 kali, maka dia akan terhindar dari api neraka. Hadits riwayat Ahmad dan Abu dawud.

3. Subhanallah Wabihamdihi

Jika kita membaca doa ini sebanyak 100 kali dalam sehari maka kita akan diampuni seluruh dosa meskipun sebanyak buih yang ada di lautan. HR Bukhari.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Instagram @Risyad_bay


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah