10 Manfaat Jeruk Kimkit Buah Khas Imlek untuk Kesehatan, No 7 dan 8 Paling Dibutuhkan Wanita

- 29 Januari 2022, 09:10 WIB
Manfaat jeruk kimkit buah khas Imlek.  /PIXABAY /begonvilliev
Manfaat jeruk kimkit buah khas Imlek.  /PIXABAY /begonvilliev /

Batuk berdahak sangatlah mengganggu aktivitas sehari-hari. Batuk berdahak kerap membuat tidak nyaman tenggorokan. Jeruk kimkit dipercaya ampuh dalam mengatasi batuk berdahak.

Caranya adalah dengan merendam segenggam jeruk kimkit yang matang dalam air panas. Lalu diamkan kurang lebih selama 5-10 menit, dan campurkan dengan madu untuk diminum.

Baca Juga: Ini Cara Mendapat Sertifikat Vaksin Internasional Standar WHO, Dijamin Diakui Banyak Negara

2. Menenangkan pikiran

Saat pikiran terasa stres, jeruk kimkit juga dipercaya memiliki khasiat untuk mereleksasi pikiran. Kandungan senyawa pada jeruk kimkit baik untuk mengatasi pikiran yang berat sehingga lebih rileks.

3. Mengatasi penyakit kulit

Jika memiliki masalah atau penyakit pada kulit, cobalah untuk mengonsumsi jeruk kimkit. Buah ini memiliki kandungan senyawa linalool atau sejenis alkohol alami ini bisa mengatasi masalah kulit.

4. Mengatasi infeksi

Kandungan linalool pada Jeruk kimkit bermanfaat untuk antiseptik. Konsumsi buah jeruk kimkit saat mengalami luka untuk mengurangi risiko infeksi.

5. Mengatasi diabetes melitus

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah