Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) Progresnya Sudah 80 Persen, Ini yang akan Dilakukan RIDWAN KAMIL

- 7 April 2022, 14:17 WIB
Kereta Cepat Jakarta Bandung direncanakan beroperasi pada Juni 2023.
Kereta Cepat Jakarta Bandung direncanakan beroperasi pada Juni 2023. / screenshoot YouTube sekretariat presiden/

Baca Juga: UPDATE! KODE REDEEM FF 7 April 2022 1 Menit yang Lalu, Dapatkan Winterland’s Snowboard GRATIS!


Di tempat yang sama, Direktur Utama PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC), Dwiyana S. Riyadi mengatakan, progres KCJB saat ini sudah 80 persen. Tunnel-tunnel sudah hampir selesai terpasang.

"Jadi tinggal menyelesaikan errection girder box, Jadi saat ini sudah melintasi kilometer 145, ke arah Tegalluar Cileunyi. Dan itu memang kemarin agak lama di bawahnya ada jalan tol, sehingga kita harus hati-hati," kata Dwiyana.

Setelah pemasangan errection girder box selesai, Dwiyana bilang, proses pembangunan menuju selsai karena tinggal memasang rel untuk kereta dapat melaju dengan baik. Adapun pasangannya berbeda dengan cara konvensional.

"Pemasangan rell akan menggunakan teknologi dam memakai mesin, jadi lebih cepat ga seperti KA biasa," kata dia.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Pemprov Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah