Di Waduk Cirata, Cianjur, Ada Kampung Pendudukmya Terisolasi dan Jarang Pakai Sandal

- 11 Februari 2022, 08:39 WIB
Suasana keseharian penduduk Kampung Pasir Kawung, Desa Kamurang, Kecamatan Cikalong Wetan, Kabupaten Cianjur di kawasan Waduk Cirata.
Suasana keseharian penduduk Kampung Pasir Kawung, Desa Kamurang, Kecamatan Cikalong Wetan, Kabupaten Cianjur di kawasan Waduk Cirata. /YouTube Petualangan Alam Desaku

Jerry kemudian membagikan sejumlah pakaian kepada penduduk Kampung Pasir Kawung. Sebagian penduduk mengatakan tidak punya uang untuk membeli pakaian, namun kemudian disebutkan pakaian itu gratis.

Baca Juga: Wajib Tahu, 7 Cara Menangkal Santet, Bisa Dilakukan Sendiri di Rumah dengan Alat Sederhana ini

Disebutkan, pakaian-pakaian itu merupakan donasi dari seorang hamba Allah asal Bandung. Sambil malu-malu, para ibu-ibu tampak gembira menerima pembagian pakaian itu.

Salah seorang penduduk “pulau” Kampung Pasir Kampung, menyebutkan ada sekitar 23 kelapa keluarga yang tinggal secara terpencar.

Untuk penerangan listrik, warga menggunakan sumber tenaga surya.

Ketika ditanya, apakah di Kampung Pasir Kawung pernah mengalami banjir dari perairan Wadk Cirata?

Baca Juga: WAJIB TAHU! Allah Sangat Membenci Orang Tua Yang Melakukan Hal Ini Kepada Anaknya, Termasuk Dosa Besar

Dijawab penduduk itu dengan mengiyakan, dan jika kampung itu terendam dari air Waduk Cirata, warga tidak mengungsi ke mana-mana.

Ditunjukan, bahwa jika sedang terendam banjir dari Waduk Cirata, tinggi air sekitar sampai 30-40 cm.

Sepertinya, Kampung Pasir Kawung sering terendam pada waktu-waktu tertentu ketika ketinggian air di Waduk Cirata sedang naik. Karena begitulah, keadaan umum pada lokasi-lokasi di sekitaran waduk di mana pun.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Petualangan Alam Desaku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah