GARA GARA Kasus Pembunuhan Subang, Ekonomi Mimin Ditopang Bantuan Saudara, Anak, dan Tetangga

- 5 Desember 2021, 12:21 WIB
Mimin mengaku sejak kasus pembunuhan Subang, kehidupan sehari-hari atau ekonominya ditopang oleh bantuan saudara, anak dan tetangga
Mimin mengaku sejak kasus pembunuhan Subang, kehidupan sehari-hari atau ekonominya ditopang oleh bantuan saudara, anak dan tetangga /Youtube Misteri Mbak Suci/

“Jadi saya tidak pernah pegang posisi bendahara di yayasan, tetapi di sekolah. Itu beda. Selama nikah dengan Yosef sampai sekarang saya gak pernah masuk di kepengurusan di yayasan,” ujarnya.

Baca Juga: WAS WAS Ramalan Jayabaya Soal Pulau Jawa Terbelah Akibat Letusan Gunung Semeru dan Gunung Slamet

Mimin juga menceritakan bahwa dirinya tidak ada keinginan gabung ke yayasan dengan alasan tidak punya kemampuan dan menyerahkan kepada ahlinya. “Apalagi, sejak awal anak-anak meminta saya untuk tidak ikut-ikutan di sekolah dan di yayasan,” papar Mimin.

Terkait soal pertanyaan terakhir penyidik tentang keberadaan 6 jam dinding di rumahnya, memang benar adanya. Ke-6 jam tersebut ada di kamar Mimin, kamar Arigi dan Abi, di ruang tengah, di dapur dan di mushola.***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Misteri Mbak Suci


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x