Inilah 2 Rekomendasi Wisata Kuliner di Tasikmalaya yang Enak dan Favorit, Tempatnya Cozy dan Nyunda

- 20 Desember 2022, 10:05 WIB
2 rekomendasi wisata kuliner yang enak dan favorit di Tasikmalaya dengan suasana tradisional Sunda yang cozy.
2 rekomendasi wisata kuliner yang enak dan favorit di Tasikmalaya dengan suasana tradisional Sunda yang cozy. /[email protected]/

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Dan, gazebo-gazebo khas Sunda menjadi daya tarik utama dari wisata kuliner ini.

Di rumah makan ini menyediakan berbagai makanan khas Sunda, dari mulai sambal hingga per pepesan yang harganya relatif terjangkau.

Lokasi wisata kuliner Pepes Jamber berada di Jalan Laswi, Cikalang Tengah, Kecamatan Tawang Tasikmalaya.

Baca Juga: Patung Kuda Ikon di Pertigaan SPBU Samoja, Sumedang, Gambaran dan Sejarah Dibalik Tampilan Itu

Baca Juga: Tabung Gas Mendesis dan Mengeluarkan Bau, Inilah Cara Mengatasinya yang Mudah dan Aman

  1. Warung DS

Warung DS merupakan rekomendasi wisata kuliner yang enak, favorit dan dapat dikunjungi saat liburan di Tasikmalaya.

Dengan nuansa tradisional Sunda, rumah makan ini juga menyediakan menu seafood, terutama  lobster.

Harga makanan di Warung DS relatif terjangkau.

Lokasi wisata kuliner Warung DS berada di Jalan Raya Singaparna, No 4, Cikunir, Kecamatan Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat.***     

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube Yudi Baretto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah