Jualan Sambal? Resep Sambal Cumi Kemasan Jadi Ide Menarik untuk Dijual, Praktis dan Tahan Lama

- 2 November 2022, 13:16 WIB
Ide membuat sambal cumi kemasan untuk dijual/Tangkapan layar YouTube.com / Chef Supri
Ide membuat sambal cumi kemasan untuk dijual/Tangkapan layar YouTube.com / Chef Supri /

DESKJABAR – Sambal menjadi menu wajib sejumlah keluarga yang harus tersedia di atas meja, sebagai pelengkap lauk pauk yang ada.

Makan terasa kurang lengkap jika tidak ada sambal sebagai pelengkapnya, namun tak jarang saat ini orang-orang lebih memiliki membeli sambal daripada membuatnya sendiri agar lebih praktis.

Ide membuat sambal yang dikemas dalam botol sangat tepat dan bahkan bisa dijual kembali karena diolah sedemikian rupa hingga sambal dapat bertahan lama dalam botol.

Baca Juga: Cukup 4 Langkah Membuat Sambal Cibiuk yang Mantul dan Endes, Dijamin Ketagihan

Sambal cumi kemasan salah satunya menjadi ide menarik saat ini untuk dijual dengan resep ala rumahan dan pastinya dapat bertahan lama.

Berikut ini resep sambal cumi dengan tips agar sambal dapat bertahan lama dalam wadah tertutup dan tentunya menjadi ide menarik untuk dijual.

Bahan – bahan :

Baca Juga: Resep Nasi Sehat Ini Ternyata Aman Disantap Penderita Diabetes, Dipaparkan oleh dr Zaidul Akbar

70 gr bawang putih

100 gr bawang merah

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Youtube Chef Supri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x