Yuk Kenali 4 Jenis Introvert yang Ada di Dunia, Kamu Termasuk Jenis Introvert yang Mana?

- 13 Oktober 2022, 20:58 WIB
Kenali jenis-jenis introvert yang ada di dunia ini. Kamu termasuk ke jenis introvert apa?
Kenali jenis-jenis introvert yang ada di dunia ini. Kamu termasuk ke jenis introvert apa? /Pixabay/Victoria_rt/

 

  DESKJABAR – Jika kamu adalah seorang introvert maka seharusnya kamu tahu, karena introvert selalu disalah artikan. Hal ini disebabkan sikap seorang introvert yang pendiam dan dapat memunculkan kecurigaan dan ketidaknyamanan pada orang lain.

Ketika seorang introvert berada di suatu situasi sosial, orang lain akan menganggapmu sebagai individu yang canggung, kurang pandai berkomunikasi dan memiliki kepercayaan diri yang rendah.

Namun, kamu harus mengetahuinya bahwa introvert memiliki jenis yang berbeda-beda. Sebagian besar sosok introvert itu pasti merasa lelah karena interaksi sosial dan tidak suka berada di keramaian.

Ada hal-hal tertentu yang membedakan antara jenis introvert yang satu dengan introvert yang lainnya. Karena di dunia ini terdapat 4 jenis introvert.

Baca Juga: WISATA TASIKMALAYA MAKIN ASYIK: Ada Malioboro, Kampung Korea, Wahana Ombak Laut, Kuliner Ikan Bakar Situ Gede

Hal pertama yang membedakan keempat jenis introvert tersebut adalah faktor pendorong apa yang menyebabkan dirinya menjadi introvert?

1. Introvert sosial

Jika kamu pernah memiliki gambaran tentang apa artinya menjadi seorang introvert, maka hal pertama yang akan terbayang dipikiran kamu adalah introvert sosial.

Seseorang yang memiliki jenis introvert ini, ia lebih suka menghabiskan waktu untuk menyendiri. Dan jika seorang introvert memutuskan untuk bersosialisasi biasanya orang tersebut akan memilih untuk menghabiskan waktu bersama dengan sahabat-sahabatnya.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: YouTube Calon Psikolog


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah