4 Kudapan Kue Jajanan Pasar Jadul Khas Sunda Jawa Barat Masih Hits Hingga Kini, Berikut Resep Membuatnya

- 6 Agustus 2022, 16:47 WIB
Burayot adalah salah satu kudapan kue jajanan pasar jadul khas Sunda.
Burayot adalah salah satu kudapan kue jajanan pasar jadul khas Sunda. /Portal Bandung Timur/ ap sutarwan//

- 70 ml air

- 1 sdm gula pasir

- Garam

- 2 lembar daun pandan, disimpul

- Minyak untuk menggoreng

Baca Juga: Buat Momen Romantis di Desa Wisata Situ Cangkuang Garut, Ada 5 Destinasi yang Instagramable, Kuy Ah!

Cara membuat:

1. Rendam beras semalaman hingga empuk. Kemudian cuci dan tiriskan.

2. Blender beras sedikit-sedikit, sampai menjadi tepung beras halus.

3. Larutkan 70 ml air, gula merah iris, daun pandan, garam dan gula pasir. Aduk hingga mengental, sekitar 20 menit. Untuk mengetahui kematangannya cek dengan cara mengambil adonan sedikt lalu lihat tetesannya apakah sudah lebih kental. Lalu diamkan hingga berubah jadi hangat.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x