Inilah Manfaat Luar Biasa dari Jantung Pisang, Cocok Dikonsumsi Penderita Diabetes

- 13 Juli 2021, 11:43 WIB
Jantung pisang miliki banyak manfaat.
Jantung pisang miliki banyak manfaat. /Pixabay/Najib Zamri/


DESKJABAR –
 Anda pernah mencicipi hidangan sayur yang berbahan jantung pisang? Bagi yang menyukainya, sayur jatung pisang ini enak disantap.

Selain enak disantap, ternyata jantung pisang juga bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Malahan, sayur ini sangat baik dikonsumsi orang yang sedang menjalankan diet dan penderita penyakit diabetes.

Kenapa jantung pisang bermanfaat bagi kesehatan? Sebab, dalam jantung pisang terkandung zat-zat yang baik bagi tubuh, seperti vitamin A,C,E, kalium, mineral, asam lemak, flavonoid, asam amino esensial dan no esensial, glikosida, tannin, dan steroid.

Baca Juga: Limbah Kopi dari Sumatera Utara, Ternyata Banyak Diminta Pasar Korea Selatan

Oh ya, jantung pisang ini, merupakan salah satu bagian dari pohon pisang. Dan, jantung pisang ini merupakan cikal bakal buah pisang, yang biasa kita konsumsi.

Pohon pisang ini merupakan tanaman yang multi manfaat. Selain buahnya yang biasa dikonsumsi, juga bagian lainnya juga memiliki manfaat, diantaranya daun dan jantungnya.

Berikut ini, seperti dilansir DeskJabar.com dari Jurnal Palopo.com dengan judul artikel ’12 Manfaat Jantung Pisang yang Dikenal Sebagai Sayuran, Bahan Diet Diantaranya’, dua belas manfaat dari jantung pisang bagi kesehatan tubuh;

Baca Juga: Madu Asli Laris Dibeli Masyarakat, Perajin Kewalahan Memenuhi Pesanan

1. Kaya serat

Jantung pisang memiliki kandungan serat pangan yang tinggi, seperti protein, karbohidrat, mineral, vitamin B1.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Jurnal Palopo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x