Malam Nisfu Syaban Versi Pemerintah, NU dan Muhammadiyah, Ada 5 Amalan yang Dianjurkan

- 23 Februari 2024, 07:46 WIB
Ilustrasi malam Nisfu Syaban. Ada 5 amalan yang dianjurkan dilakukan di malam Nisfu Syaban
Ilustrasi malam Nisfu Syaban. Ada 5 amalan yang dianjurkan dilakukan di malam Nisfu Syaban /

Nahdlatul Ulama (NU) melalui Lembaga Falakiyah Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Barat menetapkan malam Nisfu Syaban 2024 jatuh pada Sabtu 24 Februari 2024.

Keputusan itu disampaikan dalam Surat Edaran No. 017/LF-PWNU/A.I/D/II/2024 yang ditandatangani oleh Ketua Lembaga Falakiyah NU Jawa Barat, KH Asep Zaenal Muttaqien.

Jadwal Nisfu Syaban 2024 Muhammadiyah

Pada Maklumat Pimpinan Pusat Muhammadiyah Nomor 1/MLM/I.0/E/2024, 29 Sakban 1445 H tercantum bertepatan dengan 10 Maret 2024

Maka jika dihitung mundur, 15 Sakban 1445 H versi Muhammadiyah bertepatan dengan 25 Februari 2024. Itu berarti pula, malam Nisfu Syaban versi Muhammadiyah yakni Sabtu 24 Februari 2024, sama dengan Pemrintah dan NU.

Baca Juga: Kata Buya Yahya, Ini Hukumnya Wanita Haid Membaca Al Quran dalam HP

Dalam sebuah hadist, Rasulullah SAW bersabda: "Allah SWT melihat kepada semua makhluk-Nya pada malam pertengahan bulan Syaban, maka Dia memberi ampunan pada semua makhluk-Nya kecuali orang musyrik dan orang yang bermusuhan (dengan saudaranya)." (HR At-Thabrani).

Dalam Kitab Syuab al-Iman juga terdapat riwayat yang menyebut bahwa Allah SWT akan mengampuni hamba-Nya yang memohon ampun pada malam Nisfu Syaban. Rasulullah SAW bersabda:

"Apabila tiba malam Nisfu Syaban, maka malaikat berseru menyampaikan dari Allah: adakah orang yang memohon ampun maka aku ampuni, adakah orang yang meminta sesuatu maka aku berikan permintaannya." (HR Baihaqi).

5 Amalan di Malam Nisfu Syban

Dilansir dari laman baznas.go.id, Jumat 23 Februari 2024, berikut 5 amalan yang dianjurkan untuk dikerjakan umat Islam pada Malam Nifsu Syaban :

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Baznaz.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah