UPDATE, Nilai Manfaat Kartu Prakerja, Menggunakan Skema Normal, Ada Kenaikan Berlaku Tahun 2023

- 24 November 2022, 19:18 WIB
: Ilustrasi, Program Kartu Prakerja 2023, menggunakan skema normal, nilai bantuan pelatihan lebih tinggi dari nilai insentif mencari kerja/Instagram@prakerja.go.id
: Ilustrasi, Program Kartu Prakerja 2023, menggunakan skema normal, nilai bantuan pelatihan lebih tinggi dari nilai insentif mencari kerja/[email protected] /

Skema normal yang akan diterapkan pemerintah pada program Kartu Prakerja tahun 2023 fokus kepada 4 hal yakni:

1. Pemerintah Fokus pada peningkatan skill penerima, bukan semi-bansos.

2. Bantuan biaya pelatihan yang diberikan pemerintah, lebih besar dari insentif.

3. Standar pelatihan ditingkatkan.

4. Variasi bentuk pelatihan bertambah ( Daring, Luring, dan Bauran).

Skema normal yang akan berlaku tahun 2023.

Baca Juga: Jadwal dan Prediksi Uruguay VS Korea Selatan Piala Dunia 2022 Qatar Grup H Malam Ini, Skor Akhir 2-1?

Dalam skema normal nilai manfaat yang bakal diterima oleh penerima manfaat Kartu Prakerja lebih besar yakni Rp 4.200.000 dengan perincian sebagai berikut:

1. Pemerintah memberikan bantuan biaya sebesar Rp 3,5 juta, untuk biaya pelatihan.

2. Pemerintah memberikan insentif pasca pelatihan sebesar Rp 600.000, dan diberikan hanya satu kali.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: [email protected]


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah