Resep Sayur Bekasem Kuliner Khas Betawi, Citarasa Asam dan Segar, Nikmat Dilengkapi Ikan Teri Goreng

- 14 November 2022, 10:02 WIB
Sayur bekasem kuliner khas Betawi
Sayur bekasem kuliner khas Betawi /YouTube.com / Mamah May/

Selanjutnya adalah masak air hingga mendidih lalu masukkan melinjo, jagung manis, terong, kacang panjang, labu siam dan masak hingga empuk.

Baca Juga: Unik dan Enak, Resep Nasi Goreng Mangga Muda Khas Indramayu, Rasakan Sensasinya, Ibu Hamil Wajib Coba Nih!

Dalam wajan lain panaskan sedikit minyak goreng lalu tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum, tambahkan 3 lembar daun salam, lengkuas, aduk-aduk lalu masukkan  500 ml air, dan masukkan bahan sayuran yang sudah direbus.

Rebus 2 buah asam mentah setelah itu di penyet-penyet dan masukkan air asam ke dalam sayur asem yang sedang dimasak, tambahkan bahan bekasem, dan santan lalu masak kembali hingga matang sambil diaduk jangan lupa koreksi rasa.

Setelah matang matikan api, tuang sayur ke dalam mangkuk, lalu Kemudian panaskan kembali minyak  goreng lalu goreng ikan asin hingga matang.

Sayur bekasem khas Betawi siap disajikan bersama nasi hangat dan ikan teri goreng.***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: dinaskebudayaan.jakarta.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x