Tips Makan Resep Sambal Oncom Campur Semur Jengkol, Agar Tidak Mulas dan Kembung

- 1 November 2022, 17:00 WIB
Resep sambal oncom dan semur jengkol.
Resep sambal oncom dan semur jengkol. /kolase foto DeskJabar dan YouTube CR COOK

Hasil penelitian menunjukkan jengkol ternyata dapat mencegah diabetes dan bersifat diuretik serta baik untuk kesehatan jantung. Berikut rangkuman beberapa manfaat jengkol untuk kesehatan :

Baca Juga: Cerita Hantu Pocong, Ustadz Muhammad Faizar : Itu Penghinaan Kepada Syariat Islam

  1. Merampingkan perut, sebab jengkol memiliki kandungan serat yang tinggi untuk melancarkan buang air besar, sehingga secara tidak langsung membuat perut jadi langsing. Salah satu penyebab perut buncit, adalah karena buang air besar tidak lancar dan tidak teratur.
  2. Mengkonsumsi jengkol juga baik untuk mengatasi sembelit, termasuk bagi ibu hamil.
  3. Pertumbuhan janin dalam kandungan, dimana tumbuhnya tulang dan gigi bisa berjalan maksimal berkat kandungan kalsium dan fosfor yang tinggi dalam jengkol. Kandungan asam folat dalam jengkol juga dapat mencegah cacat bawaan pada bayi.
  4. Mengatasi penyempitan pembuluh darah. Penderita penyakit jantung mengalami penyempitan pembuluh darah sehingga darah yang mengalir menuju jantung menjadi lancar.

Baca Juga: HALLOWEEN, Begini Sejarah Awalnya di Eropa dan Amerika, Perayaan Maut di Korea Selatan

Kandungan mineral dalam jengkol itu dapat melebarkan pembuluh darah yang menyempit dan mencegah pembuluh darah menyempit kembali.

Mengontrol kadar gula darah, sehingga sangat baik untuk dikonsumsi oleh penderita diabetes. Jengkol mengandung gula yang ‘ramah’ bagi penderita diabetes. Gula dalam jengkol adalah gula yang paling mudah diurai sehingga aman bagi penderita diabetes.***

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: Berbagai Sumber Kementerian Pertanian


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x