Idul Adha 2022! Begini 2 Cara Doa Menyembelih Hewan Qurban Sesuai Sunnah Untuk Diri Sendiri dan Orang Lain

- 28 Juni 2022, 14:58 WIB
Terdapat 2 cara doa sebelum menyembelih hewan qurban yang sesuai dengan sunnah.
Terdapat 2 cara doa sebelum menyembelih hewan qurban yang sesuai dengan sunnah. / pixabay oleh Shutterbug75/

DESKJABAR- Umat muslim beberapa hari lagi akan merayakan Idul Adha 2022, kita harus mengetahui cara doa menyembelih hewan qurban sesuai sunnah untuk diri sendiri dan orang lain.

Bagi umat muslim Idul Adha merupakan perayaan besar setelah Idul Fitri kemarin dan terjadi setiap setahun sekali.

Setiap umat muslim yang telah mampu dalam segi harta dianjurkan untuk menunaikan rukun islam yang ke lima yaitu menunaikan ibadah haji saat hari raya Idul Adha tiba dan menyembelih hewan qurban.

Baca Juga: Kode Redeem FF 28 Juni 2022, M1873 Flaring Bionica Vs M1887 Rapper Underworld, Mana Lebih Sakit?

Karena dalam menyembelih hewan qurban terdapat pahala yang besar bagi yang ikhlas melaksanakanya bigitu juga dengan menunaikan ibadah haji pahalnya sangatlah besar.

Perlu diketahui bahwa bagi yang ingin berqurban pada saat hari raya Idul Adha 2022, kita harus mengetahui dulu cara mengucapkan doa ketika hendak menyembelih hewan quran, terlebih jika menyembelih hewan qurbannya untuk diri sendiri maupun untuk orang lain.

Lantas bagaimana cara doa untuk menyembelih hewan qurban untuk diri sendiri atau untuk orang lain.?

Berikut 2 cara doa untuk menyembelih hewan qurban yang sesuai sunnah untuk diri sendiri ataupun orang lain.

Dikutip Deskjabar dari YouTube Mas Hilmi Ngaji Fikih berjudul Doa Untuk Sembelih Hewan Qurban atas nama Sendiri dan Orang lain yang tayang pada 16 Juni 2021. Berikut adalah doanya.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x