Lailatul Qadar: Mencegat Terjadinya dan Begini Cara Imam Al Ghazali Mencari Malam Lailatul Qadar

- 10 April 2022, 13:06 WIB
Tangkapan layar Ustadz Adi Hidayat ceramah tentang malam lailatul qadar
Tangkapan layar Ustadz Adi Hidayat ceramah tentang malam lailatul qadar /YouTube Adi Hidayat Official/

Maksudnya Allah SWT, telah mengangkat kedudukan Nabi-Nya pada malam Qadar itu dan memuliakannya dengan risalah dan membangkitkannya menjadi Rasul terakhir.

Menurut Imam al-Ghazali, kapan lailatul qadar terjadi bisa diperiksa dari kapan hari dimulainya berpuasa. Hal itu akan urut dari hari Ahad sampai Sabtu.

Seperti dilansir deskjabar.com, Ya Rasulullah, kata Aisyah Habibah, bagaimana pendapat Anda, sekiranya saya mendapati malam al-qadar, apa yang harus saya bacakan di momen, yang penting itu.

Hal itu terungkap di kanal YouTube Adi Hidayat Official berjudul,"[AKUSUKA Eps 3] Do'a Khusus saat Tarawih dan Malam Al Qadr - Ustadz Adi Hidayat", yang tayang pada 06 April 2022.

"Doa apa yang harus saya mohonkan kepada Allah Subhanahuwata'ala?," kata Aisyah Habibah kepada Ya Rasulullah.

Katakanlah hai Aisyah, katakanlah hai istriku, kata Nabi Shallallahu Alaihi Wasallam, sungguh Engkau yang maha pemaaf, Yang Maha mengampuni Maha menghapuskan, menghilangkan segala dosa dan kesalahan, yang pernah diperbuat oleh siapapun.

Baca Juga: JADWAL BUKA Puasa dan Sholat Wilayah Kabupaten Cirebon, Minggu 8 Ramadhan 1443 H Serta Doa Buka Puasa

Mohon ampuni aku Ya Allah maafkan aku, bahkan riwayat lain ada teriring dengan itu kalimat-kalimat Allahumma innaka afuwwun Karim Ya Allah.

Artinya: “Ya Allah, Engkau Maha Pengampun, menyukai orang yang minta ampunan, ampunilah aku.”

Bacaan Allahumma innaka afuwwun berisi permohonan seorang muslim yang meminta pengampunan kepada Allah SWT. Seperti yang kita tahu, setiap manusia pasti mempunyai dosa.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Adi Hidayat Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah