WAJIB TAHU, Begini Cara Membayar Hutang Puasa Bertahun tahun dengan Uang kata Syekh Ali Jaber

- 23 Maret 2022, 13:12 WIB
Syekh Ali Jaber mengatakan beginilah cara membayar hutang puasa dengan uang atau fidyah
Syekh Ali Jaber mengatakan beginilah cara membayar hutang puasa dengan uang atau fidyah /YouTube Syekh Ali Jaber/

"Dalam hal ini ulama menjelaskan dalam hal ini diperkirakan. Berkira-kira berapa. Kalau tidak mampu menghitungkan, dan atau selama ini dulu masa Jahiliyah nya. Tidak terlalu peduli puasa tidak terlalu peduli dengan agama. Maka itu dosa-dosa lalu yang perlu bertaubat. Berarti kita tidak perlu mengganti atau bayar fidyah," kata Syekh Ali Jaber.

Namun, banyak dari kaum muslim yang sengaja meninggalkan ibadah puasa di bulan Ramadhan.

Syaikh Abdul ‘Aziz ar-Rajihi hafizhahullah menjelaskan, Orang yang mengingkari kewajiban puasa (Ramadhan), maka dia kafir, keluar dari agama Islam.

Jika tidak mampu membayar semua hutang puasa yang terlupakan selama bertahun-tahun, maka sebaiknya mengira-ngira berapa jumlahnya.

Lalu bagaimana jika seseorang yang sengaja meninggalkan puasa Ramadhan dan sengaja tidak membayarnya hingga datang Ramadhan 2022?

Baca Juga: 3 Tradisi Menyambut Puasa Ramadhan yang Tidak Ada Contohnya Kata Ustadz Yazid Bin Abdul Qadir Jawas: APA SAJA?

"Boleh dia qodho habis ramadhan ini tapi ada tambahan bayar fidyah. Karena dia tunda-tunda sepanjang tahun malas-malas bayar hutang puasa," kata Syekh Ali Jaber.

Lantas bagaimana tata cara membayar hutang puasa dengan uang?

Syekh Ali Jaber memberikan contoh bagaimana cara membayar hutang dengan uang.

Tata cara membayar fidyah menurut Syekh Ali Jaber cukup mudah. Pertama, beli beras 2, 5 kg lalu hitung jumlah hari yang tertinggal.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube DUNIA USTADZ


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah