10 POIN PENTING Ziarah Kubur Sebelum Ramadhan, Ustadz Abdul Somad, Nomor 3 Seringkali Tidak Dipahami

- 17 Maret 2022, 17:17 WIB
Ustadz Abdul Somad menjelaskan 10 poin penting ziarah kubur sebelum ramadhan, bagaimana kedudukan hukum dan manfaatnya.
Ustadz Abdul Somad menjelaskan 10 poin penting ziarah kubur sebelum ramadhan, bagaimana kedudukan hukum dan manfaatnya. /Tangkapan layar YouTube Love Islam/

Seperti halnya seorang yang hanyut senantiasa tangannya menggapai apa saja yang bisa menjadi tumpuan agar selamat.

Maka mukmin senantiasa berdoa untuk mukmin yang sudah meninggal.

9. Bersedekah dengan harapan amal sedekahnya ditujukan untuk almarhum-almarhumah.

Hal ini bisa dikerjakan saat ramadhan, menyiapkan makanan untuk yang berbuka.

Dengan harapan, amal shaleh menyiapkan untuk yang berbuka, mengalir amalan baik nya pada yang telah meninggal.

10. Menjaga tradisi berziarah kubur ini untuk menjadi satu usaha evaluasi diri.***

 

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: YouTube Dakwah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah