KURANG TIDUR Bikin Cepat GEMUK Dibanding Kebanyakan Tidur, Kok Bisa? Simak Kata Spesialis Diet

- 3 Maret 2022, 09:21 WIB
Kurang tidur ternyata bikin tubuh lebih cepat gemuk dibandung yang kebanyakan tidur.
Kurang tidur ternyata bikin tubuh lebih cepat gemuk dibandung yang kebanyakan tidur. /Feby Syarifah/George Milton

“Jadi enggak dinego-nego. Enggak dikurangi dan enggak boleh lebih juga. Kalau kurang tidur kalian akan repot sendiri. Kalau kelebihan juga kalian akan susah, karena enggak akan kurus-kurus,” kata Influencer dan juga Spesialis Diet, Yulia Baltschun.

Tidur yang cukup yakni dengan durasi 7 hingga 8 jam sehari, akan membakar lemak tubuh lebih cepat sehingga tubuh lebih cepat kurus.

Berbeda dengan mereka yang kurang tidur atau justru kebanyakan tidur, makan proses membakar lemaknya tidak ada sama sekali, justru membuat lemak semakin tertimbun.

Kita bahas dulu hasil penelitian terhadap mereka yang kebanyakan tidur atau jam tidurnya lebih dari 7 hingga 8 jam sehari.

Baca Juga: BACA 2 AYAT Ini Sebelum Tidur, Rezeki Lancar, Kebutuhan Dicukupi dan Musibah Dijauhkan, Kata Ustadz Rizqi

Jadi menurut penelitian, mereka yang tidurnya lebih dari 7 hingga 8 jam setiap hari akan:

1. Penambahan berat badannya bisa naik 71 persen lebih banyak dibanding orang dengan jam tidur normal.

2. Penambahan lingkar pinggang bisa bertambah 47 persen lebih banyak dibanding orang dengan jam tidur normal.

3. Kenaikan persentase lemak bisa bertambah 94 persen lebih banyak dibandingkan mereka yang jam tidurnya normal.

Bisa dibayangkan ya, betapa kebanyakan tidur akan membuat penimbunan lemak dan peningkatan berat badan jauh lebih besar dibanding orang dengan jam tidur normal.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube Yulia Baltschun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x