Wajib Mengetahui! 7 Makanan Yang Disajikan Saat Imlek dan Dipercaya Membawa Keberuntungan

- 26 Januari 2022, 12:07 WIB
ilustrasi 7 Makanan Yang Disajikan Saat Imlek dan Dipercaya Membawa Keberuntungan
ilustrasi 7 Makanan Yang Disajikan Saat Imlek dan Dipercaya Membawa Keberuntungan /pixabay/

Nian gau atau kue keranjang oleh masyarakat Tionghoa dilambangkan sebagai simbol kemakmuran dalam berbisnis.

Dalam bahasa Tionghoa Nian Gau diartikan seperti semakin tinggi dari tahun ke tahun.

  1. Ayam Ikan dan Babi

Masyarakat Tionghoa percaya bahwa jika memakan ayam, ikan dan babi dapat menghindari dari sifat ketiga hewan tersebut.

Masyarakat Tionghoa meyakini bahwa babi memilik sifar pemalas, ayam memiliki sifat serakah, dan ikan memiliki sifat jahat karena sisik yang sama dengan ular.

Disisi lain ikan juga di lambangkan sebagai simbol rezeki.

  1. Manisan Segi Delapan

Masyarakat Tionghoa percaya bahwa angka delapan melambangkan keberuntungan.

Manisan tersebut di tempatkan di wadah persegi delapan.

Adapun dari ke delapan manisan tersebut memiliki makna yang berbeda seperti jeruk kumkuat adalah simbol kemakmuran, biji teratai melambangkan kesuburan, leei melambangkan ikatan keluarga yang kuat juga lain lainya.

  1. Jeruk

Jeruk mini atau di indonesia di kenal sebagai jeruk mandarin, menurut masyarakat Tionghoa jeruk memiliki makna yang sama dengan kata sukses, sehingga bagi siapa saja yang memakan jeruk sepanjang Imlek di yakini akan membawa keberuntungan.

Nah itulah 7 makanan khas imlek dan dipercaya membawa keberuntungan***.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah