MAU DOSA ZINA Diampuni oleh Allah, Simak Penjelasan Buya Yahya

- 13 Januari 2022, 13:23 WIB
Buya Yahya menjelaskan, dosa zina atau melakukan zina merupakan kehinaan yang hanya dilakukan oleh orang rendahan.
Buya Yahya menjelaskan, dosa zina atau melakukan zina merupakan kehinaan yang hanya dilakukan oleh orang rendahan. /Tangkapan layar YouTube Al-Bahjah TV


DESKJABAR
- Dosa zina merupakan dosa yang sangat besar dan pelakunya harus dihukum rajam atau dilempari batu ketika ketahuan melakukan zina. 

Umat muslim dianjurkan untuk menjauh dari perbuatan zina bahkan tidak boleh mendekati zina, karena memang dosanya sangat besar. 

Buya Yahya menjelaskan, dosa zina atau melakukan zina merupakan kehinaan yang hanya dilakukan oleh orang rendahan. 

Baca Juga: Persib Gaet 2 Pemain Timnas, Akankah Jadi Starter di BRI Liga 1 Lawan Bali United?

Orang yang memiliki kemuliaan atau mampu menahan diri tidak mungkin akan terpeleset kepada dosa zina. Karena, kata Buya Yahya, orang yang memiliki kemuliaan tidak mudah tergoda oleh dosa zina. 

Sebenarnya, orang yang tergelincir ke dalam dosa zina itu telah menjadikan orang itu rendah  atau merendahkan dirinya sendiri. 

Karena dosa zina merupakan perbuatan yang hina dan hanya dilakukan oleh orang yang kepribadian rendah atau orang rendahan.

Baca Juga: Cara Menerka Orang yang Mempunyai Khodam Pendamping, Lihatlah 5 Ciri-ciri Ini

Orang yang menjaga kehormatan dirinya, kata Buya Yahya, tidak akan jatuh ke dalam dosa zina karena orang yang menjaga kehormatan tidak mau merendah dirinya.

Seorang hamba, apalagi seorang wanita yang rela melakukan dosa zina itu sebenarnya sudah merendahkan dirinya sendiri dan mau direndahkan oleh seorang laki laki. 

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube Al Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah