SEA Games 2022 Tinggal Tiga Hari Lagi, AYO Dukung Tim Garuda Indonesia Dengan 10 Link Twibbon Keren Ini

- 21 Mei 2022, 10:54 WIB
 SEA Games 2022 tinggal tiga hari lagi, yuk dukung Tim Garuda Indonesia jadi juara dengan 10 link Twibbon keren.
SEA Games 2022 tinggal tiga hari lagi, yuk dukung Tim Garuda Indonesia jadi juara dengan 10 link Twibbon keren. /twibbonize.com/

 

DESKJABAR – Detik-detik SEA Games 2022 akan berakhir, mari dukung Tim Garuda Indonesia dengan 10 link Twibbon keren ini agar Garuda keluar sebagai pemenang.

Tiga hari lagi SEA Games 2022 akan selesai, masih ada waktu bagi Tim garuda Indonesia untuk berjuang hingga titik darah penghabis di laga Asia Tenggara ini.

Berbagai upaya keras mereka di SEA Games 2022 merupakan sebuah persembahan luar biasa bagi negeri ini.

Oleh karena itu, di sisa waktu SEA Games 2022 ini yuk dukung mereka dengan menggunakan 10 link Twibbon keren berikut.

Baca Juga: Klasemen Perolehan Medali SEA Games Pagi Ini 21 Mei 2022, Indonesia Berhasil Bertahan di Posisi 3

Di klasemen SEA Games 2022, hingga hari ini, Sabtu 21 Mei 2022 Indonesia telah meraih 184 medali dengan rincian 50 emas, 71 perak dan 63 perunggu.

Sungguh prestasi luar biasa dari anak bangsa terbaik yang sedang berjuang di Vietnam demi mengharumkan nama negeri ini.

Sejak awal kompetisi ini dimulai, Tim Garuda Indonesia bersaing ketat dengan Malaysia.

Beberapa kali upaya geser menggeser-geser dilakukan antara Tim Garuda VS Tim Negeri Jiran.

Namun pada akhirnya, hari ini Indonesia semakin memantabkan diri berada di peringkat tiga besar meninggalkan Malaysia yang berada di posisi enam.

Baca Juga: Supranatural Wanita Ungkap Ciri DALANG KASUS SUBANG, Benarkah Eksekutor Bukan Orang Lain? Simak Penjelasannya

Untuk bisa head to head dengan Indonesia di klasemen SEA Games 2022, Malaysia harus berhadapan dengan Filipina dulu di posisi lima dan dihadang Singapura di nomor empat.

Selisih medali emas antara Indonesia dengan Malaysia saat ini sudah cukup jauh yakni 14, Tim Garuda 50 sedangkan Negeri Jiran 36.

Sementara selisih emas antara Malaysia dengan Filipina saat ini 7, dengan Singapura 11.

Dan besok, Minggu 22 Mei pukul 16.00 WIB, di cabang olahraga Sepakbola SEA Games 2022, Timnas U-23 Indonesia akan bertarung dengan Timnas U-23 Malaysia memperebutkan medali perunggu.

Tim Garuda tentu tidak boleh memandang sebelah mata dan harus mempersiapkan segala sesuatunya dengan baik.

Baca Juga: Waspada, Enam Dosa Ini Penyebab Doa Seseorang Tidak Terkabul, Berikut Rinciannya

Dengan begitu Merah Putih akan berkibar di stadion tempat pertarungan kedua negara berlangsung.

Dan dua hari terakhir ini Indonesia selalu kejar-kejaran dengan Singapura di klasemen perolehan medali.

Namun dengan panen medali kemarin, Jumat 20 Mei 2022, khususnya emas berjumlah delapan Indonesia melesat meninggalkan Singapura.

Dan saat ini Tim Garuda sedang fokus mengejar Thailand yang berada di posisi kedua dengan perolehan medali: 67 emas, 77 perak dan 108 perunggu.

Perjuangan berat untuk bisa merebut posisi dua, tapi bukan hal yang tidak mungkin di tiga hari terakhir ini Merah Putih bisa terus mendulang medali khususnya emas.

Baca Juga: 6 Cara Ampuh Mencegah Ketindihan Saat Tidur, Semuanya Mudah Dilakukan! Ini Penjelasan dr. Clarin Hayes

Jadi, mari kita dukung perjuangan Tim Garuda dalam SEA Games 2022 yang segera berakhir ini.

Bentuk dukungan kepada tim Garuda bisa kita lakukan dengan menggunakan salah satu dari 10 link Twibbon keren ini:

KLIK: Support Timnas

KLIK: Garuda di dadaku

KLIK: Ayo dukung Timnas

KLIK: Dukung Esport Seagames

KLIK: Dukung Timnas Juara

KLIK: Dukung Garuda

KLIK: Dukung timnas juara

KLIK: Timnas Day

KLIK: Dukung atlet selam

KLIK: Dukung Timnas juara SEA Games

Manfaatkan link Twibbon ini untuk medukung atlet Tim Garuda yang sedang berjuang di detik-detik akhir SEA Games 2022.***

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Twibbonez.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah