JL Otto Iskandardinata (Otista) Bogor Ditutup Hari ini 1 Mei 2023, Sujatmiko: Jam Masuk Sekolah Pukul 08.00

- 1 Mei 2023, 07:49 WIB
Kepala Dinas Pendidikan kota Bogor, Sujatmiko Baliarto memberikan keterangan terkait jam masuk sekolah untuk siswa di tingkatan TK,SD,SMP,SMA/SMK Negeri atau Swasta terkait pengalihan arus akibat penutupan Jl. Otista Bogor, Minggu, 30 April 2023/Instagram @pemkotbogor//
Kepala Dinas Pendidikan kota Bogor, Sujatmiko Baliarto memberikan keterangan terkait jam masuk sekolah untuk siswa di tingkatan TK,SD,SMP,SMA/SMK Negeri atau Swasta terkait pengalihan arus akibat penutupan Jl. Otista Bogor, Minggu, 30 April 2023/Instagram @pemkotbogor// /

 

B. SIMPANG AMARIS – SIMPANG JL JALAK HARUPAT – SIMPANG DENPOM

Baca Juga: HARI INI 50 Ribu Buruh Geruduk Istana Negara, Sampaikan 7 Tuntutan, Salah Satunya Cabut Omnibus Law

- Arus lalulintas dari jalan simpang Amaris – masuk ke Jl. Jalak Harupat satu arah sampai dengan simpang Denpom, lalu belok kanan menuju Jalan Jendral Sudirman.

- Arus lalulintas dari arah Jl. Ir H Juanda – pertigaan Denpom belok kiri menuju Jl. Jendral Sudirman – Air Mancur.

 

C. SIMPANG DENPOM – SIMPANG AIR MANCUR – SIMPANG WARUNG JAMBU

- Arus lalulintas dari pertigaan Denpom – Jl Sudirman sampai pertigaan Air Mancur- masuk Jl A Yani hingga pertigaan Warung Jambu diberlakukan satu arah.

- Arus lalulintas dari pertigaan simpang Denpom Jalan Sudirman air mancur - Jl Pemuda- Jl. Dadali – berlaku satu arah hingga Warung Jambu (Mall Jambu dua).

- Arus lalulintas dari simpang Warung Jambu (Mall Jambu dua) tidak ada lagi kendaraan yang masuk ke Jl. A. Yani – Air Mancur – Jl. Sudirman – Simpang Denpom.

- Arus lalulintas dari Jl RE Martadinata belok kiri menuju Jl Pemuda – Jl. Dadali – Simpang Warung Jambu. Tidak bisa lagi berputar di pertigaan Air Mancur menuju Jl Sudirman.

 

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Instagram @pemkotbogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah