Rancasalak Kadungora, Garut, Jawa Barat, Desa Percontohan dan Tanpa Sampah

- 11 Oktober 2022, 15:02 WIB
Pengolahan bak sampah yang ada di Desa Rancasalak Kec. Kadungora Kabupaten Garut, Jawa Barat yang menjadi desa percontohan dan desa tanpa sampah.
Pengolahan bak sampah yang ada di Desa Rancasalak Kec. Kadungora Kabupaten Garut, Jawa Barat yang menjadi desa percontohan dan desa tanpa sampah. /Dok Riyanto M/


DESKJABAR - Desa Rancasalak, Kecamatan Kadungora, Kabupaten Garut, Jawa Barat, secara geografis berada di kaki Gunung Gede. 

Tepatnya berada di wilayah Garut di bagian Barat  dan berbatasan dengan Kabupaten Bandung.

Dan, daerahnya yang subur menjadikan desa ini tergolong desa modern, masyakarat yang berada di 16 RW  mayoritas hidup bertani. 

Namun sejumlah RW masuk kategori mandiri, lahirnya banyak home industri, seperti perajin dodol, tas sekolah, pengepul tembakau, sehingga Desa Rancasalak  dikenal desa tanpa pengangguran.  

Baca Juga: Sinopsis Preman Pensiun 6 episode 38 tayang malam ini, Bang Edi semakin brutal gara-gara hilang setoran

Baca Juga: Inilah Ciri-Ciri Orang yang Akan Dijadikan Tumbal Pesugihan, Salah Satunya Linglung

Desa Rancasalak ditetapkan sebagai juara II lomba desa tingkat Kabupaten Garut.

Kemajuan desa berdampak kepada masalah K3 (kebersihan, keindahan, ketertiban) masyarakat. Di lingkungan Desa Rancasalak, sampah menjadi masalah tersendiri untuk diatasi. 

Kehadiran Pemuda Pecinta lingkungan di RW-03 Rancasalak mampu mengentaskan Rancasalak dari  masalah sampah.  

Alam Farizi tokoh pemuda adalah inisiator peduli lingkungan yang meubah sampah menjadi cuan, menciptakan lapangan kerja baru, dan menghadirkan Rancasalak tanpa sampah.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x