Inilah Resep Serabi Solo Lembut dan Gurih, Jajanan Tradisional yang Sangat Digemari, Cocok untuk Ide Jualan

- 8 November 2022, 19:39 WIB
Inilah resep serabi Solo yang lembut dan gurih, jajanan tradisional yang sangat digemari, cocok untuk ide jualan
Inilah resep serabi Solo yang lembut dan gurih, jajanan tradisional yang sangat digemari, cocok untuk ide jualan / Tangkapan layar YouTube Devina Hermawan/

 

 

DESKJABAR - Inilah resep serabi Solo yang lembut dan gurih, jajanan tradisional yang sangat digemari, cocok untuk ide jualan.

Salah satu jajanan tradisional yang banyak digemari di berbagai daerah adalah serabi.

Serabi merupakan kue yang berbahan dasar tepung beras ini memiliki kekhasan di daerah masing-masing.

Baca Juga: Endes Resep Tahu Aci Krispi Kuah Gejrot, Pedas dan Segar, Olahan Cemilan Simpel Bisa Bikin Sendiri di Rumah

Kali ini kita akan membuat serabi Solo yang terkenal karena lembut dan gurih, praktis membuatnya.

Chef Devina Hermawan membagikan resep serabi Solo yang cocok untuk ide jualan:

Resep Serabi Solo untuk 20-23 pcs:

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: Youtube Devian Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x