Wisata Sentul Hadirkan Transformer hingga Takoyaki, Gak Percaya? Buktikan dan Rasakan Nikmatnya!

- 13 Agustus 2022, 13:53 WIB
Ilustrasi Transformer EcoArt Park Sentul.
Ilustrasi Transformer EcoArt Park Sentul. /Instagram @fertiendahsari/

- Paket Hiking dan Trekking ke Camping dan Hiking Curug Cibingbin

- ARCHERY WAR Rp 380.000/paket ( exclude tax and service), Archery War, Welcome Drink, Coffe Break dan Lunch Box.

Baca Juga: Terbaru Kasus Tewasnya Brigadir J, Polri Hentikan Perkara Pelecehan Seksual dan 1 Perkara Lain, Ini Alasannya

- FAMILY GATHERING, Green Centrum di Taman Budaya Sentul adalah tempat yang cocok dan pas dengan venue outing terbaik untuk kegiatan pertemuan, bisa untuk pertemuan perusahaan, tamsya perusahaan, hingga wisata keluarga.

2. PASAR AH POONG

Obyek wisata Ah Poong merupakan pusat kuliner terlengkap di Bogor, yang terletak di Jalan Ir. Juanda, Cipambuan Sukaraja Sentul Bogor Jawa Barat.

Menu yang ditawarkan obyek wisata Ah Poong, berbagai macam menu kuliner lokal, ada kurang lebih 80 macam menu makanan dan minuman yang bisa kalin pesan dan nikmati di restoran ini.

Suasana obyek wisata Ah Poong Sentul, udaranya sejuk, rindang pepohonan disekelilingnya letaknya di tepian sungai Cikeas, deru aliran sungai membuat suasana santap semakin nikmat.

Obyek Wisata Ah Poong sangat cocok untuk refreshing dan wisata kuliner bareng keluarga, teman, sahabat atau teman dekat.

Menu Favorit obyek wisata Ah Poong adalah: Nasi Goreng, Gurame Bakar, Takoyaki, Soto Mie Bogor, Nasi Goreng Kambing, Soto Betawi, Mie Aceh, Sate Kambing Batibul, Tempe Mendoan, Nasi Kebuli, Sea Food, Beef Ribs dan Lalapan sambal sayur asam.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah