Deltacron Jadi Varian Baru Covid-19, Begini Gejalanya, Sudahkah Masuk Indonesia?  

- 16 Maret 2022, 16:41 WIB
Ilustrasi orang yang terpapar varian Covid-19 – Delta, Omicron, Deltacron.
Ilustrasi orang yang terpapar varian Covid-19 – Delta, Omicron, Deltacron. /Pixabay/Tumisu/

Selain itu, kasus varian Deltacron ini juga teridentifikasi di Denmark, Belanda hingga Amerika Serikat.

Di Inggris dan Amerika Serikat tampaknya menggabungkan bagian berbeda dari virus induknya.

Baca Juga: Bagaimana Hukum Membayar Qhodo Puasa Ramadhan Setelah Nisfu Sya'ban? Ini Penjelasan Habib Ahmad Alhabsyi

Hal tersebut berbeda dengan kasus varian Deltacron yang ada di Inggris.

Namun, hingga saat ini tidak ada laporan kasus Deltacron di Indonesia.

Hingga kini, kasus Covid-19 di Indonesia masih didominasi oleh varian Omicron yang totalnya telah mencapai 8.272 kasus.

Gejala Deltacron

Dilansir DeskJabar.com dari laman Independent, gejala varian Deltacron terdiri dari flu, sakit tenggorokan, kehilangan indera penciuman dan batuk.

Demikian penjelasan tentang varian Deltacron dan gejalanya.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: theguardian.com independent.co.uk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah